PEMBERIAN KOTORAN TERNAK BERBEDA TERHADAP PERTUMBUHAN DAN POPULASI CACING SUTERA (Tubifex sp.) YANG DIBUDIDAYA PADA SISTEM RAK BERTINGKAT NAGAN RAYA

HARIANI NOVIA PUTRI, NIM: 180504030009 (2022) PEMBERIAN KOTORAN TERNAK BERBEDA TERHADAP PERTUMBUHAN DAN POPULASI CACING SUTERA (Tubifex sp.) YANG DIBUDIDAYA PADA SISTEM RAK BERTINGKAT NAGAN RAYA. Skripsi thesis, UNIVERSITAS TEUKU UMAR.

[thumbnail of BAB I-V.pdf] Text
BAB I-V.pdf

Download (928kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media kotoran ternak yang berbeda terhadap kepadatan populasi cacing sutera (Tubifex sp.) dan menentukan media kotoran ternak yang terbaik pada kepadatan populasi cacing sutera (Tubifex sp.). Penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan Rancangan Acak Lengkap (RAL) yang terdiri dari atas empat perlakuan dan tiga kali ulangan. Media perlakuan yang digunakan adalah media kotoran sapi (P1), kotoran kambing (P2), kotoran bebek (P3). Parameter yang diamati adalah biomassa dan populasi cacing sutera, serta kualitas air sebagai penunjang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemberian media kotoran hewan ternak berbeda berpengaruh nyata terhadap pertumbuhan dan kepadatan populasi cacing sutera. Nilai tertinggi pada biomassa dan populasi pada perlakuan P2 (kotoran kambing) menghasilkan cacing sutera sebanyak 77 gram/wadah dan 69793 individu. Berdasarkan data kualitas air selama penelitian diperoleh kisaran suhu 26,6-300C dan nilai pH berkisar antara 7,3.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Akuakultur
Divisions: Fakultas Perikanan dan Kelautan > Akuakultur
Depositing User: Teuku Hermilan, S. IP
Date Deposited: 20 May 2024 02:40
Last Modified: 20 May 2024 02:40
URI: http://repositori.utu.ac.id/id/eprint/1256

Actions (login required)

View Item
View Item